HMI Semarang Peduli Rohingnya Kemanusiaan Terabaikan

Selasa, 31 Juli 2012

SEMARANG - Warta Sciena
Himpuanan Mahasiswa Islam Cabang Semarang (HMI) ikut serta andil dalam peduli muslim Rohingya Myanmar. Kepedulian tersebut dilakukan dengan cara penggalangan dana yang dilaksanakan di bundaran Tugu Muda, tepat di area trafic light.

Puluhan anggota HMI tetap semangat dalam melakukan amal sosial ini, hal ini mengingat bulan ramdhan yang begitu panasanya. Namun mereka masih memiliki kepedulian dengan yang lainnya. Penggalangan dana ini sebagai bentuk partisipasi sosial.

Selain pengalangan dana, HMI juga mengambil sikap untuk mendukung muslim Rohingnya dengan mengutuk keras pelanggaran HAM dan tentunya pencabutan penghargaan nobel perdamaian Aung San Sukyi yang dianggap gagal dalam menciptakan perdamaiaan di negaranyya. Mereka juga berharap pemerintahan SBY menjadi pioneer dalam melakukan perdamaian dan bakti sesama muslim.

"Semoga muslim Rohingnya menjadi orang yang kuat dan menutut militer dan pihak yang terkait dengan tragedi Rohingya dibawa ke makamah internasional dan diadili sebagai penjahat perang", tutur Firman selaku Ketua HMI Cabang Semarang.
Share this article :

1 komentar:

 
Support : Creating Website | Johny Template | Warta Sciena
Copyright © 2011. Warta Sciena - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Inspired by Warta Sciena
Present by Rumah Pendidikan Sciena Madani